Cari Jawaban Soal Kelas 6 Tema 7 Subtema 1: Apa Produk yang Dihasilkan dan Diekspor oleh Tiap Negara Anggota ASEAN?

By Iveta Rahmalia, Kamis, 18 Februari 2021 | 11:38 WIB
Apa produk yang dihasilkan dan diekspor oleh tiap negara anggota ASEAN? Ke mana produk itu diekspor? (Wikimedia Commons)

8. Laos

Produk yang diekspor adalah pertanian, emas, tembaga dan hasil tambang, kayu dan produk kayu, serta pakaian. 

Negara tujuan ekspornya adalah Thailand, Tiongkok, dan Vietnam.

9. Myanmar

Produk yang diekspor adalah beras, tembaga, emas, timah, seng, perak, baru permata, nikel, gas alam, beras, dan karet.

Baca Juga: Bentuk Kerja Sama Indonesia dengan Negara ASEAN: Politik dan Keamanan, Ekonomi, Serta Sosial dan Budaya

Negara tujuan ekspornya adalah Thailand, Tiongkok, India, Singapura, dan Malaysia. 

10. Kamboja

Produk yang diekspor adalah karet, beras, kayu, minyak dan gas bumi, serta batu permata. 

Negara tujuan ekspornya adalah Amerika, negara-negara Uni Eropa, Thailand, dan Tiongkok. 

(Penulis: Iveta R., Talitha Desana)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com