Kucing Peliharaan Sering Menjilati Pemiliknya, Ternyata Ia Sedang Memberi Tanda Khusus

By Febryan Kevin, Kamis, 25 Februari 2021 | 16:51 WIB
Kucing menjilati manusia. (Pixabay)

Kucing menjilat tubuh untuk menurunkan suhu tubuhnya (MaxPixel's contributors)

3. Untuk Mengatasi Kecemasan atau Stres

Layaknya mahkluk hidup lain, kucing juga bisa stres.

Dengan menjilati pemiliknya, kecemasan atau stres itu bisa lebih mereda. 

Namun, perlu kita ingat, kalau kucing terlalu sering atau jadi berlebihan menjilati tubuhnya, kita perlu waspada, ya. 

Sebab, ini bisa berarti kucing mengalami kecemasan yang cukup berat. Jika dibiarkan, bulunya bisa rusak dan kulitnya bisa lecet. 

Hal ini karena, terdapat bintik-bintik kasar di lidah kucing yang disebut sebagai papila. 

Baca Juga: Selain karena Flu, Kucing Bersin Juga Bisa Disebabkan Hal Lain, Termasuk Infeksi Saluran Pernapasan

Kalau sudah begitu, sebaiknya konsultasikan dengan dokter hewan, ya. 

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com