Tersumbat Kotoran Hingga Infeksi, Inilah Berbagai Hal yang Jadi Penyebab Telinga Sering Gatal

By Sarah Nafisah, Rabu, 31 Maret 2021 | 15:30 WIB
Penyebab telinga sering terasa gatal (Pexels/Burst)

 

4. Ada Air yang Terperangkap

Air yang terperangkap di telinga bisa menyebabkan kondisi yang disebut otitis eksterna akut.

Nah, kondisi inilah yang menyebabkan telinga jadi terasa sangat gatal.

Selain itu, air yang terperangkap juga bisa jadi tempat bagi bakteri berkembang biak.

Bakteri yang berkembang biak itulah yang mungkin menyebabkan infeksi, sehingga telinga jadi gatal.

Baca Juga: Bisa Memengaruhi Tenggorokan dan Telinga, Ketahui Berbagai Dampak kalau Menahan Bersin

5. Infeksi Telinga

Dilansir dari Kompas.com, telinga gatal juga bisa disebabkan oleh infeksi akibat bakteri atau virus.

Infeksi ini bisa terjadi karena adanya air yang terperangkap di telinga atau kotoran telinga yang menumpuk.

(Penuls: Elizabeth Nada)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com