Cari Jawaban Soal Kelas 4 Tema 9 Subtema 1: Mengapa untuk Menghasilkan Listrik Perlu Dibangun Sebuah Bendungan?

By Tyas Wening, Selasa, 6 April 2021 | 08:30 WIB
Cari Jawaban Soal Kelas 4 Tema 9 Subtema 1: Mengapa untuk Menghasilkan Listrik Perlu Dibangun Sebuah Bendungan? (Ridwan Aji Pitoko/Kompas.com)

Bobo.id - Teman-teman kelas 4 mempelajari mengenai Kekayaan Sumber Energi di Indonesia pada tema 9, subtema 1.

Di tema ini, salah satu materi yang dipelajari adalah mengenai kaitan antara listrik dan air.

Air dapat menjadi alat pembangkit listrik dan menjadi alternatif energi terbarukan dari minyak bumi yang selama ini digunakan untuk energi listrik.

Nah, untuk menjadikan air sebagai pembangkit listrik, ternyata perlu dibangun sebuah bendungan.

Hal ini menjadi soal yang ditanyakan, yaitu 'mengapa untuk menghasilkan listrik perlu dibangun sebuah bendungan?

Simak kunci jawabannya berikut ini!

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 4 Tema 9 Subtema 2: Perubahan Energi Apa yang Terjadi pada Pembangkit Listrik Tenaga Surya?