Bobo.id - Apakah teman-teman pernah rasa kesepian saat ditinggalkan sendiri di rumah? Kalau iya, itu juga dirasakan oleh kucing peliharaan kita, lo.
Sama seperti manusia, kucing juga bisa kesepian jika ditinggalkan sendiri. Hal itu karena kita yang biasanya mengajak mereka main tak ada di sekitar.
Bahkan ada beberapa kucing yang memiliki kebiasaan tertentu saat sedang menunggu pemiliknya pulang.
Ingin lihat segemas apa potret kucing yang rindu pemiliknya dan menunggunya di rumah? Yuk, lihat di sini!
Baca Juga: Kisah Haru Kucing yang Membalas Budi pada Pemiliknya, Temani Sang Pemilik saat Terbaring Sakit
1. Kucing ini berdiri sambil menatap keluar jendela yang basah karena hujan. Mungkinkah ia khawatir pemiliknya kehujanan?
2. Kucing putih itu berusaha untuk menghibur kucing lainnya yang terlihat kesepian. Lucu sekali, ya!
Baca Juga: Kelihatan Aneh dan Jorok, Ternyata Ini Alasan Sebenarnya Kucing Saling Mengendus Bokong
3. Begitu kesepian dan bosan, kucing ini sampai-sampai menatap bayangannya sendiri di jendela yang terkena rintik-rintik hujan
4. Kucing dan anjing ini sudah tidak sabar menunggu pemiliknya pulang, sampai-sampai rela menunggu di depan pintu masuk
Baca Juga: Bukan Karena Buncit, Bantalan Lemak di Perut Kucing Ternyata Ada Nama dan Fungsinya
5. Kucing ini seperti memantau pemiliknya dari balik tirai, sudah tidak sabar menunggu pemiliknya datang
6. Wah, kalau kucing yang ini terlihat seperti sudah sangat bosan menunggu sampai-sampai melamun dan mengantuk
Baca Juga: Hati-Hati, Kucing Juga Bisa Berjerawat Layaknya Manusia, Ini Penyebab dan Cara Menyembuhkannya
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com