2. Cukup Sisihkan 30 Menit Sehari untuk Jalan Kaki, Tubuh Bisa Rasakan 7 Manfaat Ini, Salah Satunya Turunkan Tekanan Darah Tinggi
Siapa di sini yang rutin berjalan kaki setiap hari?
Kalau iya, apakah kamu tahu kalau aktivitas ringan seperti jalan kaki bisa membawa banyak manfaat untuk tubuh?
Berikut ini adalah manfaat rutin berjalan kaki selama 30 menit sehari yang bisa dirasakan tubuh. Apa saja? Yuk, simak di artikel ini!
Baca Juga: Tidak Hanya Buat Tersedak, Makan dengan Posisi Tiduran Juga Sebabkan Risiko Lain
3. 4 Resep Bakso Kuah Lezat dan Hangat untuk Sahur, Ada Bakso Daging Hingga Bakso Gulung Tahu
Saat sahur ada beberapa orang yang lebih suka menyantap makanan hangat. Hal itu biasanya agar perut tidak kaget setelah kosong selama tidur.
Kalau ingin menu sahur hangat, mungkin banyak yang terpikir untuk membuat bakso kuah.
Selain hangat, daging dan sayur dalam hidangan bakso kuah juga bisa memberikan nutrisi pada tubuh.
Berikut ini adalah empat resep bakso kuah lezat dan hangat untuk menu sahur. Yuk, simak bahan dan cara membuatnya di sini!