Contoh Benda di Sekitar yang Termasuk dalam Zat Campuran
Ada banyak benda di sekitar kita yang termasuk ke dalam zat campuran, di antaranya adalah sebagai berikut:
- Larutan garam (air di campur dengan garam)
- Es sirop (air dicampur dengan sirop)
- Kopi (campuran air panas dan bubuk kopi)
Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 5 Tema 9 Subtema 3: Termasuk Campuran Apakah Antara Air dan Pasir?
- Udara (campuran dari berbagai zat gas di Bumi)
- Air (campuran dari hidrogen dan oksigen)
- Air gula (campuran air dan gula)
- Teh manis (campuran air, teh, dan gula)
- Air laut (campuran air, garam, dan zat-zat lainnya)