Mengenal Kegiatan Kerja Bakti, Apa Manfaatnya dalam Menjaga Sikap Persatuan dan Kesatuan Warga?

By Ratih Sari Sugeng Wijayanti, Senin, 31 Mei 2021 | 11:17 WIB
Ilustrasi kerja bakti membersihkan sampah yang berserakan di lingkungan (photo created by user18526052/Freepik.com)

Manfaat Kerja Bakti dalam Menjaga Sikap Persatuan dan Kesatuan Warga

Selain bermanfaat dalam menjaga kebersihan lingkungan, kerja bakti juga bermanfaat dalam menjaga sikap persatuan dan kesatuan warga.

Berikut ini adalah beberapa manfaat kerja bakti:

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 5 Tema 9 Subtema 2: Apa Peristiwa-Peristiwa dalam Kehidupan Sehari-hari yang Mencerminkan Sikap Menjalin Persatuan dan Kesatuan?

Mengapa Kerja Bakti Perlu Dilakukan?

Pada dasarnya tujuan dari kerja bakti adalah untuk menjaga kebersihan lingkungan dan memperbaiki sarana dan prasarana yang rusak.

Selain itu ada banyak manfaat dari kegiatan kerja bakti diantaranya adalah: