Mata Kucing Terlihat Bersinar dalam Gelap, Ternyata Ini Penyebabnya

By Febryan Kevin, Minggu, 6 Juni 2021 | 17:59 WIB
Mata kucing yang seperti bercahaya dalam gelap. (MaxPixel's contributors)

Jaringan inilah yang memicu mata kucing bersinar saat gelap.

Ketika mata kucing bersinar biasanya memiliki warna yang berbeda-beda seperti keemasan, hijau, hingga merah. 

Kucing di malam hari. (Stocksnap)

Baca Juga: Digambarkan Kocak dengan Aksi Lucunya, Ini Fakta-Fakta Unik Kucing Oranye yang Wajib Kamu Ketahui

Kucing Hewan Nokturnal

Kucing dikenal satu ras dengan harimau dan sejenisnya, yang merupakan hewan nokturnal.

Hewan nokturnal merupakan hewan yang lebih aktif ketika malam hari ketimbang pagi hari.

Oleh sebab itu, mata kucing akan jauh lebih tajam ketika malam hari ataupun kondisi gelap.

 

-----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.