Bobo.id - Saat ini, berbagai aktivitas yang kita lakukan sehari-hari lebih banyak dibantu atau dilakukan menggunakan gadget.
Misalnya menggunakan laptop, smartphone, atau tablet. Berbagai gadget ini memudahkan kita dalam berbagai hal, seperti belajar, mengerjakan PR, atau mencari hiburan seperti menonton video dan bermain game.
Namun tentu kita tidak boleh berlebihan dalam mennggunakan berbagai gadget ini.
Baca Juga: Gadget, Sahabat Kita yang Pintar!
Untuk membantu orang tua dan anak-anak agar tidak berlebihan menggunakan gadget, Huawei akan meluncurkan HUAWEI MatePad T10 Kids Edition, nih, teman-teman.
Ternyata, tablet yang akan diluncurkan oleh Huawei ini menjadi tablet pertama untuk anak-anak di Asia Pasifik, lo.
Yuk, cari tahu apa saja keunggulan tablet yang akan diluncurkan pada 16 Juni 2021 mendatang ini!
Baca Juga: Mempelajari Pengertian, Tujuan dan Jenis-Jenis Pidato Bahasa Indonesia