Noda Bekas Selotip Bisa Hilang dengan Mudah, Gunakan 3 Cara Ampuh Ini

By Ikawati Sukarna, Minggu, 20 Juni 2021 | 16:30 WIB
Mengatasi noda bekas selotip bisa dilakukan dengan minyak kayu pitih (Pxhere)

 

Bobo.id- Pemakaian selotip di rumah tidak bisa dihindari, ya, teman-teman.

Benda ini memang memiliki manfaat, tapi bekasnya sulit dihilangkan.

Ada di dinding, di permukaan benda,  ataupun di kaca.

Yuk, cari tahu cara membersihkan bekas selotip dengan bahan-bahan yang ada di rumah!

Berikut ini bahan-bahan yang bisa membersihkan noda bekas selotip:

Baca Juga: BERITA POPULER: Cara Menghilangkan Noda Bekas Kunyit Hingga Barang yang Tidak Boleh Digunakan Bergantian

1. Minyak

Noda bekas selotip bisa diatasi dengan minyak goreng ataupun minyak kayu putih.

Dua bahan ini mampu membersihkan noda bekas selotip dengan baik.

Cara pemakaiannya cukup mudah. Tuangkan minyak pada noda bekas selotip.

Tunggu 20-30 detik agar minyak meresap di permukaan noda bekas selotip

Baca Juga: Hindari 4 Kebiasaan Ini Agar Mata Tidak Menua dan Selalu Sehat