Jangan Lagi Mengelupas Kulit Bibir, Lakukan 5 Cara Alami Ini untuk Atasi Bibir Pecah-Pecah

By Amirul Nisa, Kamis, 24 Juni 2021 | 08:00 WIB
Cuaca ekstrim bisa sebabkan bibir pecah-pecah hingga terluka. (pixabay/Anemone123)

Madu dapat bantu lembabkan bibir yang pedah-pedah karena cuaca ekstrim. (Yeko Photo Studio, Designed by Racool_studio / Freepik)

3. Oleskan Madu

Selain minyak kelapa, teman-teman bisa juga menggunakan madu untuk mengobati bibir yang pecah-pecah.

Kandungan antimikroba dan antiperadangan dapat menjadi obat alami untuk bibir kering dan pecah-pecah.

Madu juga bisa membantu proses pengelupasan sel kulit mati secara lembut dan alami.

Baca Juga: Jangan Lagi Ragu Minum Madu, Ini 7 Manfaat Luar Biasa yang Bisa Didapatkan Tubuh dari Madu