5. Mengurangi Kesepian
Sebuah riset menyebutkan bahwa bermain puzzle bisa meningkatkan fungsi kognitif dan memberikan motivasi.
Bukan hanya itu, permainan ini bisa menjadi aktivitas yang dilakukan secara kelompok.
Bermain secara kelompok dapat meningkatkan emosional dengan orang lain.
Dengan cara ini, kita tidak akan kesepian dan memiliki ikatan lebih kuat dengan teman yang lainnya.
Menghindari rasa kesepian dapat mengurangi kemungkinan munculnya gangguan kesehatan mental.
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.