Bikin Pekarangan Makin Cantik, Ini 5 Cara Mudah Menanam Bunga Matahari di Rumah

By Thea Arnaiz, Sabtu, 3 Juli 2021 | 09:00 WIB
Bunga matahari sangat indah. Ini cara menanam bunga matahari di rumah (MaxPixel's contributors)

Rawat bunga matahari agar tumbuh tinggi. (pixnio)

4. Penanaman Bibit Bunga Matahari

Setelah disemai, dan bibit bunga matahari sudah bertunas. Bisa dipindahkan ke lahan yang sudah digemburkan dengan pupuk organik.

Pindahkan hasil semai tadi ke tanah secara hati-hati dan pastikan akar ikut tercabut semua. Tanam dengan jarak sekitar 15 centimeter setiap tanaman.

Baca Juga: Bunga ini Suka Menghancurkan Tanaman Lain di Sekitarnya, Mengapa Begitu?

5. Merawat Bunga Matahari

Siram bunga matahari seminggu sekali. Hati-hati saat masih tunas, siram pelan-pelan saja karena masih rapuh.

Berilah, bunga matahari pupuk organik secara berkala agar pertumbuhannya tidak terhambat.

Perhatikan juga hama yang biasanya menyerang tanaman bunga matahari seperti burung, siput, dan serangga.

Nah, itulah cara menanam bunga matahari. Teman-teman juga bisa menanam bunga matahari di dalam pot jika lahan pekarangan tidak luas.

Teman-teman bisa memilih bibit bunga matahari jenis big smile untuk menghemat tempat.

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.