Perbedaan Gejala COVID-19 dan Flu Biasa, Ketahui Agar Dapat Penanganan yang Tepat

By Sarah Nafisah, Kamis, 8 Juli 2021 | 13:15 WIB
Kenali perbedaan gejala COVID-19 dan flu biasa agar ditangani dengan tepat. (Freepik)

Bobo.id - Infeksi virus COVID-19 menyerang saluran pernapasan.

Hal ini membuat gejala COVID-19 mirip dengan gejala masalah pernapasan lainnya, termasuk mirip dengan gejala flu biasa.

Namun, tentunya penanganan dan pengobatan COVID-19 dan flu biasa berbeda.

Baca Juga: Sertifikat Vaksin COVID-19 Tidak Perlu Dicetak, Malah Rentan Penyalahgunaan Data Pribadi

Karena itu kita harus mengenali perbedaan gejala COVID-19 dan flu biasa agar bisa segera dapat penanganan yang tepat.

Perbedaan yang paling terlihat dari gejala COVID-19 dan flu biasa adalah munculnya demam yang biasanya tidak dialami oleh orang dengan flu biasa.

Selain itu, gejala COVID-19 juga memiliki risiko yang lebih parah.

Dilansir dari Kompas.com, inilah perbedaan gejala COVID-19 dan flu biasa: