Jangan Buang Sembarangan Lagi, Perhatikan Cara Buang Masker Sekali Pakai Menurut WHO

By Grace Eirin, Sabtu, 10 Juli 2021 | 11:00 WIB
Membuang masker sekali pakai sembarangan, dapat membahayakan lingkungan sekitar. (Pixabay/Leo2014)

Cuci Tangan Sebelum dan Setelah Membuang Masker

Kita harus selalu memastikan tangan kita bersih pada saat sebelum dan sesudah menggunakan masker. Apalagi, saat akan menyentuhnya. 

Baca Juga: Waspada Bakteri dan Virus Masih Menempel, Begini Cara Mencuci Masker Kain dengan Benar! Mulai dari Direndam Air Panas

Jika tangan kotor saat melepas masker, lalu mengenai wajah atau hidung kita, akan berbahaya, teman-teman. 

Maka penting untuk pastikan kebersihan tangan dengan mencuci tangan atau memakai handsanitizer. 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.