Jika kloset masih tersumbat juga, maka perlu mempertimbangkan untuk memasang kloset baru.
2. Tidak Memiliki Pembuangan Gas
Kloset yang tersumbat bisa disebabkan karena tidak memilki saluran pembuangan gas.
3. Membuang Benda Asing Ke Kloset
Kloset bisa tersumbat jika teman-teman membuang benda asing ke kloset.
Baca Juga: Kloset di Rumah Mampet? Coba Atasi dengan Cara Mudah Ini, Cukup Pakai Soda Kue dan Cuka
Benda asing itu misalnya tisu, bungkus sampo, rambut, dan plastik. Padahal, kloset hanya dibuat untuk membuang kotoran.
Mulai sekarang, jangan buang benda-benda tersebut di kloset, ya. Lebih baik buang di tempat sampah saja.
Agar kloset di rumah tidak sering mampet.
4. Adanya Penyumbatan di Leher Pipa
Kloset mampet bisa disebabkan karena penyumbatan pada leher pipa.