4. Palem
Tanaman hias palem bentuknya sedikit mirip dengan pohon kelapa kecil.
Tanaman palem bisa memberikan suasana tropis dalam ruangan dan cocok juga untuk ruangan yang ber-AC.
Tanaman palem mudah dirawat, karena tidak memerlukan sinar matahari yang banyak dan bisa tumbuh di suhu AC yang rendah.
Baca Juga: 5 Tanaman Hias Ini Cocok Diletakkan di Teras Rumah, Tertarik Coba?
5. Sirih Gading
Tak hanya bisa diletakkan di ruangan ber-AC, sirih gading juga dapat membantu menjernihkan udara di ruangan.
Sirih gading bisa ditanam dengan media air atau tanah.
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.