Pengertian dan Jenis-jenis Alat Musik, Materi Kelas 3 SD Tema 1

By Amirul Nisa, Jumat, 23 Juli 2021 | 11:50 WIB
Mengenal musik dan jenis-jenis alat musik. (pixabay)

 

Bobo.id - Bermain alat musik adalah hal yang menyenangkan dan bisa menghibur di saat bosan.

Teman-teman pasti juga sering mendengarkan atau bermain beragam jenis alat musik.

Tapi tahukan teman-taman, apa itu musik?

Musik adalah seni yang bisa dihasilkan dari alat dan juga bisa dari suara manusia.

Banyak orang mendengarkan musik atau menciptakan musik untuk menenangkan diri atau beristirahat.

Baca Juga: 5 Jenis Alat Musik Tradisional Beserta Daerah Asal dan Cara Memainkannya, Materi Kelas 4 SD

Musik memiliki manfaat membantu tubuh menjadi lebih tenang dan nyaman.

Selain itu, ada juga orang yang bekerja dengan menciptakan musik yang disebut dengan musisi.

Yuk, kenali lebih jauh tentang musik dan jenis-jenis alat yang menghasilkan suara merdu.