- Memiliki Berat
Walau benda gas bisa beterbangan, bukan berarti benda satu ini tidak memiliki berat.
Untuk membuktikan, teman-teman bisa mencoba mengisi ban sepeda dengan gas.
Ban sepeda pasti akan lebih berat dari pada sebelum diisi gas.
Baca Juga: Pengertian dan Manfaat Gotong Royong, Materi Kelas 3 SD Tema 1
- Gaya Tarik Menarik Lemah
Benda gas memiliki gaya tarik menarik yang sangat lemah.
Bahkan gaya tarik menarik benda gas ini cenderung tidak ada.
Contoh Benda Gas
1. Asap
2. Karbon dioksida
3. Nitrogen
4. Oksigen
5. Uap Air
6. Angin
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.