Nilai-Nilai yang Terkandung dalam Sila Persatuan Indonesia, Materi Kelas 6 SD Tema 1

By Thea Arnaiz, Senin, 26 Juli 2021 | 11:15 WIB
Nilai-nilai yang terkandung dalam sila Persatuan Indonesia, materi kelas 6 SD tema 1. (mohamed hassan/pxhere)

4. Berjiwa patriot demi persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.

5. Cinta tanah air dan bangsa dengan menjaga lingkungan dan menjaga perdamaian antarmasyarakat.

Baca Juga: Mengenal Perubahan Bentuk Benda: Membeku, Materi Kelas 3 SD Tema 1

6. Rela berkorban untuk negara dengan mematuhi peraturan yang berlaku dilingkungan kehidupan bermasyarakat.

Itulah, nilai-nilai yang terkandung dalam sila Persatuan Indonesia, materi kelas 6 SD tema 1.

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.