Cari Jawaban Soal Kelas 6 SD Tema 1, Contoh Sikap dalam Kehidupan Sehari-Hari Sesuai Nilai-Nilai Sila Kelima Pancasila

By Thea Arnaiz, Kamis, 29 Juli 2021 | 11:15 WIB
Contoh sikap dalam kehidupan sehari-hari sesuai nilai-nilai sila kelima Pancasila, materi kelas 6 SD tema 1. (tiday/pixabay)

Berikut contoh sikap dalam kehidupan sehari-hari sesuai nilai-nilai kelima Pancasila:

Sikap sehari-hari yang bisa dilakukan sesuai sial kelima adalah mempunyai sikap adil dan tidak semena-mena. (mohamed_hassan/pixabay)

1. Harus mempunyai sikap adil antar sesama teman, saudara, dan masyarakat.

Baca Juga: Contoh Sikap yang Sesuai dengan Pancasila Sila Ke-5 di Sekolah, Materi Kelas 4 SD

2. Berusaha untuk saling menghargai hak dan kewajiban setiap warga negara.

3. Tidak boleh berlaku semena-mena antar sesama warga negara.