Ciri-Ciri Perkembangbiakan Hewan Secara Ovovivipar, Materi Kelas 6 SD Tema 1

By Thea Arnaiz, Jumat, 30 Juli 2021 | 09:45 WIB
Ikan pari salah satu hewan ovovivipar. (pxhere)

Berikut ciri-ciri perkembangbiakan hewan secara ovovivipar:

Kebanyakan hewan ovovivipar adalah reptil. (awebu/pixabay)

1. Perkembangbiakan diawali bertelur, menetas dalam saluran oviduk, dan dilahirkan.

2. Setelah embrionya berkembang di dalam telur dan sudah sempurna, nantinya akan ditetaskan di saluran oviduk dan dilahirkan.

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD: Contoh Sikap Tidak Menunjukkan Persatuan dan Kesatuan dalam Keberagaman

3. Telurnya tetap disimpan di dalam tubuh induk.