Nama Hari dalam Bahasa Inggris dan Contoh Dialognya

By Tyas Wening, Sabtu, 14 Agustus 2021 | 15:00 WIB
Nama-nama hari dalam Bahasa Inggris. (MaxPixel's contributors)

Contoh Dialog 1

Dimas: Mom, when we will go to grandma and grandpa's house?

Mom: We will go on Friday evening, after dad finish working and stay over there until Sunday.

Dimas: Why we don't go today, mom?

Mom: Because dad works on weekdays, so we can go to grandma and grandpa's house when it's weekends.

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD Tema 2, Kesimpulan Teks Upaya Bangsa Indonesia Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat di Awal Masa Kemerdekaan Indonesia

Terjemahan

Dimas: Bu, kapan kita akan pergi ke rumah nenek dan kakek?

Ibu: Kita pergi hari Jumat sore, setelah Ayah selesai kerja dan akan menginap di sana sampai hari Minggu.

Dimas: Mengapa kita tidak pergi hari ini saja, Bu?

Ibu: Sebab Ayah harus bekerja di hari kerja, jadi kita bisa pergi ke rumah nenek dan kakek saat akhir pekan, ketika Ayah libur kerja.

-----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.