Berdasarkan dialog di atas, Lani menggunakan pita sepanjang 0,5 meter, Siti menggunakan pita sepanjang ¼ meter, dan Dayu menggunakan pita sepanjang 1,2 meter.
Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD Tema 2, Makna Persatuan dan Kesatuan
Siapa yang menggunakan pita paling panjang? Jelaskan!
Jawaban: yang menggunakan pita paling panjang adalah Dayu. Penjelasannya, Lani memakai pita sepanjang 0,5 meter Siti ¼ meter jika diubah menjadi bentuk desimal adalah 0,25 meter, sedangkan Dayu 1,2 meter.
Maka Dayu yang menggunakan pita paling panjang. Karena, Dayu memiliki angka 1 dan yang lainnya 0, sehingga pita Dayu yang paling panjang.