Contoh Ungkapan dan Dialog Agreement dan Disagreement Dalam Bahasa Inggris

By Tyas Wening, Senin, 16 Agustus 2021 | 15:30 WIB
Ketahui jenis ungkapan dan dialog agreement serta disagreement dalam Bahasa Inggris. (MaxPixel's contributors)

Bobo.id - Ketika ada orang lain yang menyampaikan pendapatnya mengenai suatu hal, kita bisa saja merasa setuju atau tidak setuju dengan pendapatnya.

Ungkapan setuju dan tidak setuju ini bisa disampaikan kepada orang yang menyampaikan pendapatnya.

Dalam Bahasa Inggris, ungkapan setuju disebut sebagai agreement dan ungkapan tidak setuju disebut disagreement.

Untuk menyampaikan dua pendapat ini juga dapat menggunakan beberapa jenis ungkapan yang tepat.

Baca Juga: Daftar Nama Hewan dalam Bahasa Inggris Sesuai Urutan Abjad

Ketahui contoh dialog dan ungkapan yang bisa digunakan untuk menyampaikan agreement dan disagreement, yuk!

Ungkapan yang Bisa Digunakan untuk Menyampaikan Kalimat Agreement dan Disagreement

Dalam mengungkapkan rasa setuju atau agreement, kita dapat menggunakan beberapa ungkapan sebagai berikut: