Ciri-ciri dari fauna asiatis adalah:
- Banyak ditemukan hewan menyusui
- Fauna wilayah ini bertubuh besar
- Banyak ditemukan beragam ikan dan kera
Contoh fauna asiatis antara lain: badak bercula satu, harimau, macan, orangutan, kijang, trenggiling, dan babi hutan.
Fauna australis meliputi pulau Papua dan Kepulauan Aru.
Ciri-ciri fauna australis adalah:
- Fauna wilayah ini bertubuh kecil
- Ditemukan jenis hewan berkantung