Ingin Aglonema Tumbuh Besar dan Subur? Lakukan 2 Cara Ini

By Thea Arnaiz, Selasa, 24 Agustus 2021 | 17:30 WIB
Merwat aglonema agar tumbuh subur dan besar. (Foto oleh Karolina Grabowska dari Pexels)

 

 

Bobo.id - Aglonema menjadi salah satu tanaman hias dari keluarga talas-talasan yang populer.

Tanaman ini mempunyai corak daun yang indah, sehingga banyak orang yang memeliharanya.

Merawat aglonema agar tumbuh subur dan besar juga membutuhkan usaha dari pemilikya.

Baca Juga: Tips Merawat Aglonema Agar Subur dan Cantik, Coba Jemur Aglonema di Waktu Terbaik Ini

Ketika aglonema bisa tumbuh subur dan besar, akan membuat tampilan aglonema semakin cantik dan menarik dipandang.

Nah, ketika teman-teman ingin tanaman aglonema tumbuh subur dan besar, ada dua cara mudah yang bisa dicoba dan penting dilakukan.

Apa saja itu? Yuk, simak caranya seperti berikut.