Contoh-Contoh Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab Setiap Anggota Keluarga di Rumah

By Ikawati Sukarna, Selasa, 31 Agustus 2021 | 13:45 WIB
Hak, kewajiban, dan tanggung jawab setiap anggota keluarga di rumah. (Pixabay)

 

3. Hak, Kewajiban, Tanggung Jawab Anak 

Anak memiliki peran sebagai anggota keluarga. Sehingga memiliki hak, kewajiban dan tanggung jawab yang harus dilaksanakan dengan baik. 

Hak: 

- Mendapatkan uang jajan.

- Bisa melakukan hobinya seperti bermain sepakbola,  main game, dan lain-lain.

- Memiliki banyak teman.

- Mengungkapkan pendapatnya dengan baik.

- Mendapatkan kasih sayang dan perhatian dari ayah dan ibu.

Kewajiban: 

- Mendengarkan nasihat dari orang tua.

- Membantu pekerjaan rumah.

- Melaksanakan ibadah tepat waktu.

Baca Juga: Penjelasan Lengkap Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab sebagai Warga Masyarakat

- Tidak bertengkar dengan saudara.

- Menjaga adik.

Tanggung Jawab:

- Belajar dengan tekun.

- Menghormati orang tua.

- Berbakti kepada orang tua.

- Menjaga nama baik keluarga.

- Menjadi anak yang baik dan patuh.

Nah itu tadi hak. kewajiban, dan tanggung jawab setiap anggota keluarga saat di rumah.

 

Tonton video ini, Yuk! 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.