BERITA POPULER: 4 Cara Cepat Menumbuhkan Akar Aglonema hingga Tips Mencuci Kacang Panjang agar Bebas Ulat

By Tyas Wening, Minggu, 5 September 2021 | 10:00 WIB
Menyiram aglonema tak boleh sembarangan. Perhatikan waktu dan cara menyiram aglonema yang benar. (Creative Commons/Krzysztof Ziarnek, Kenraiz)

5. Cuci Kacang Panjang dengan Tepat agar Bebas Ulat dan Kotoran, Coba Pakai 2 Tips Ini

Simak dua tips untuk mencuci kacang panjang dengan tepat. (Putri Puspita)

Teman-teman tentu sudah tahu, bukan, kalau sayur dan buah punya berbagai manfaat yang baik untuk tubuh?

Sayur-sayuran bisa diolah menjadi makanan dengan jenis yang berbeda-beda.

Namun tidak jarang beberapa jenis buah dan kacang-kacangan juga diolah menjadi makanan yang kita sebut sebagai sayur.

Baca Juga: Waspada Banyak Bakteri Menumpuk, Ini Cara Besihkan Matras Olahraga yang Benar

Salah satunya adalah kacang panjang yang dapat diolah menjadi berbagai jenis makanan yang bernutrisi.

Nah, agar kacang panjang bersih dari berbagai kotoran di permukaan kulitnya, kacang panjang harus dicuci sebelum diolah.

Yuk, ketahui cara tepat untuk mencuci kacang panjang berikut ini!

Tonton video ini juga, ya!

-----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.