Jangan Sampai Salah Cara Mencuci dan Menyimpanya, Ini 6 Tips Rawat Pakaian Agar Lebih Awet

By Amirul Nisa, Selasa, 7 September 2021 | 18:51 WIB
Tips mencuci dan menyimpan pakaian agar awet lebih lama. (pixabay)

6. Gantung Pakaian

Beberapa jenis pakaian lain harus disimpan dengan cara digantung.

Pakaian pesta dari kebaya, gaun dengan bahan jatuh, serta jas harus disimpan dengan cara digantung.

Melipat pakaian-pakaian itu hanya akan membuatnya cepat rusak.

Sepeti kebaya yang harus disimpan dengan cara digantung harus menggunakan gantungan yang tidak berujung tajam.

Gaun dengan bahan jatuh juga perlu disimpan dengan cara digantung dan menggunakan pelapis plastik.

Baca Juga: Bukan Dicuci seperti Biasa, Ini Cara Mudah Hilangkan Noda Minyak pada Pakaian

Sedangkan jas sebaiknya disimpan dengan menggunakan gantungan yang membentuk pundak atau gantungan khusus jas.

Dengan begitu, jas akan awet lebih lama.

Nah, itu tadi beberapa cara untuk membuat pakaian awet lebih lama.

Teman-teman bisa mempraktikan cara ini untuk pakaian-pakaian kesayangan.

(Penulis : Abdul Haris Maulana, Amirul Nisa)

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.