4 Cara Memperbanyak Aglonema, Bisa dengan Setek hingga Cangkok

By Ikawati Sukarna, Jumat, 10 September 2021 | 14:45 WIB
Untuk memperbanyak aglonema, bisa dilakukan dengan berbagai cara. (Photo by Tiia Pakk from Pexels)

a. Memilih tanaman aglonema yang sehat.

b. Potong batang tanaman aglonema. Tepatnya di bagian bawah daun. 

c. Menanam potongan batang tadi pada media tanah.

d. Letakkan tanaman tersebut di tempat yang sejuk dan teduh.

e. Jangan lupa menyiram tanaman dengan rutin.

f. Potong batang aglonema, paling tidak memiliki satu mata tunas.

Baca Juga: BERITA POPULER: 4 Cara Cepat Menumbuhkan Akar Aglonema hingga Tips Mencuci Kacang Panjang agar Bebas Ulat

g. Lalu, luka potongan ditutup dengan larutan fungisida. 

h. Tanam potongan batang tersebut secara horizontal, dengan mata tunas menghadap ke atas.

i. Tunggu hingga tunas dan akar muncul, kira-kira selama 6 minggu.

3. Cangkok

Teknik ini juga bisa dilakukan untuk memperbanyak tanaman aglonema di rumah.