Contoh Sikap yang Belum Bijak Terhadap Tumbuhan, Materi Kelas 4 SD Tema 3

By Grace Eirin, Kamis, 16 September 2021 | 08:30 WIB
Tidak merawat tumbuhan dengan bertanggung jawab adalah contoh sikap belum bijak terhadap tumbuhan. (Pexels/ROCKETMANN TEAM)

Contoh Sikap Belum Bijak Terhadap Tumbuhan

1. Merusak tumbuhan di sekitar rumah, baik tanaman hias maupun tumbuhan liar.

2. Menggunakan terlalu banyak tumbuhan tanpa melakukan penanaman kembali. 

3. Memetik tumbuhan secara sembarangan. 

4. Menyia-nyiakan tumbuhan yang hidup di sekitar kita. 

5. Tidak menyiram tanaman di rumah secara rutin.

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 3, Contoh Sikap Bijak Terhadap Tumbuhan

6. Membuang-buang makanan yang berasal dari tumbuhan.

7. Tidak pernah memberi pupuk untuk membantu pertumbuhan tanaman.

8. Membiarkan tumbuhan sakit.  

9. Jika tumbuhan terkena penyakit atau hama, tidak segera melakukan penanganan.

10. Menebang pohon secara sembarangan.

11. Bermain di taman, namun sambil memetik bunga secara sembarangan.