Cari Jawaban Soal Kelas 3 SD Tema 3, Apa yang Dimaksud dengan Massa?

By Amirul Nisa, Kamis, 16 September 2021 | 13:15 WIB
Neraca alat ukur massa. (freepik)

Berikut beberapa satuan massa dan konversi pada satuan internasional yaitu kilogram.

- 1 ton = 1000 kg

- 1 kuintal = 100 kg

Selain itu, ada juga satuan ukur untuk benda yang sangat ringan, sehingga perhitungannya ada di bawah 1 kg.

- 1 ons = 0,1 kg.

Pada satuan massa ini bisa juga digunakan ukuran dengan menggunakan tangga satuan berat.

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 3 SD Tema 3, Apa yang Dimaksud Toleransi?

- kg: kilogram

- hg: hektogram atau ons

- dag: dekagram

- g: gram

- dg: desigram

- cg: centigram

- mg: miligram

Untuk perhitungannya, setiap naik satu anak tangga, maka harus dikalikan 10.

Sedangkan saat turun satu anak tangga maka harus dibagi 10.

Namun, di Indonesia ada sedikit perbedaan pada pengukuran ons menuju gram.

Di Indonesia, 1 ons sama dengan 0,1 kg, yang berati 100 gram.

Tapi di luar negeri 0 ons adalah 28,35 gram.

Untuk mengukur massa suatu benda, ada beberapa alat ukur yang bisa digunakan.

Berikut akan dijabarkan beberapa jenis alat ukur yang bisa digunakan.