2. Kurangnya Pencahayaan
Selain lampu, pencahayaan dapat diperoleh dari ventilasi dan jendela rumah. Kekurangan cahaya membuat rumah menjadi gelap.
Rumah yang gelap tentu saja membuat tidak nyaman. Karena kita tidak bisa melihat keadaan sekitar dengan baik.
Untuk mengatasi hal ini, teman-teman bisa meletakkan lampu duduk di beberapa sudut ruangan. Hal ini dilakukan agar rumah lebih terang.
Baca Juga: Punya Hewan Peliharaan? Ini 5 Tips yang Bisa Dilakukan Agar Rumah Tetap Segar dan Bersih
3. Menggunakan Korden Pendek
Ada beberapa orang yang memilih korden pendek. Alasannya, agar tidak mudah kotor dan bernoda.
Padahal, penggunaan korden pendek membuat rumah terkesan sempit dan pendek.
Untuk itu lebih baik memilih korden yang panjangnya mencapai lantai. Hal ini dilakukan agar ruangan rumah tampak luas.
Sein ukuran, teman-teman juga harus memperhatikan kualitas bahannya. Disarankan untuk memilih bahan korden yang berkualitas.