Perlu Dicuci Rutin, Ketahui 5 Langkah Mencuci Masker Kain dengan Benar Agar Aman Digunakan Kembali

By Thea Arnaiz, Sabtu, 25 September 2021 | 09:00 WIB
Langkah tepat mencuci masker kain. (TinaDemyanchuk/pixabay)

4. Setrika Masker Kain

Setelah benar-benar kering, selanjutnya adalah menyetrika masker kain. Sesuaikan suhu setrika dengan jenis bahan yang digunakan untuk masker kain.

Masker perlu disetrika dan terkena panas untuk mengurangi kuman dan bakteri jahat.

Baca Juga: Ada yang Pakai Masker Sebagai Tempat Tidur, Lihat Potret Lucu Anak-Anak Kucing Ini, yuk!

5. Menyimpan Masker Kain

Setelah selesai disetrika, simpanlah masker kain dengan rapi di tempat yang mudah teman-teman temukan.

Pasitkan tempat tersebut bersih dan jauh dari debu. Selain itu, pastikan juga tempatnya tidak lembab.

Segera cuci masker kain setelah digunakan seharian agar tidak ada bakteri atau kuman yang menumpuk yang juga bisa membahayakan.

Nah, itulah teman-teman cara mencuci masker kain dengan benar. Segera ganti masker kain jika bahannya sudah rusak agar kegunaannya untuk melindungi dari virus tetap optimal.

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.