Mudah Tumbuh, Ini 5 Tanaman Sayur yang Cocok Ditanam di Halaman Rumah, dari Daun Bawang hingga Selada

By Ikawati Sukarna, Selasa, 28 September 2021 | 15:45 WIB
ada lima tanaman sayur yang cocok ditanam di halaman rumah. (Pixabay)

4. Daun Bawang 

Daun bawang salah satu tanaman sayur yang cocok ditanam di halaman rumah

Tanaman sayur ini mudah tumbuh, sehingga bisa ditanam langsung di halaman rumah ataupun dengan wadah atau pot. 

Selain itu, daun bawang juga cepat panen. Biasanya hanya membutuhkan waktu selama delapan minggu untuk panen.

Baca Juga: Ingin Tanam Sayur di Rumah? Ini 5 Tanaman Sayur dan Buah yang Bisa Dipelihara di Iklim Tropis yang Panas

5. Selada 

Tanaman sayur terakhir adalah selada. Selada sangat mudah tumbuh, sehingga cocok jika ditanam di halaman rumah.

Untuk waktu penanamannya, teman-teman hanya membutuhkan waktu satu bulan. Untuk bisa memanen selada. 

Cara menanamnya pun mudah dilakukan. Teman-teman hanya perlu menyebar bibit selada ke dalam pot atau di halaman rumah. 

Itulah lima jenis tanaman sayur yang cocok ditanam di halaman rumah. Ada tomat ceri hingga daun bawang. Jika teman-teman sedang senggang, Yuk coba menanamnya di rumah. (Penulis: Esra Dopita Maret)

Tonton video ini, Yuk! 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.