Perwujudan Nilai-Nilai Pancasila dalam Bidang Ekonomi

By Sarah Nafisah, Selasa, 28 September 2021 | 11:20 WIB
Apa saja bentuk perwujudan nilai-nilai pancasila dalam bidang ekonomi? (Youtube/Majalah Bobo)

Bobo.id - Apakah teman-teman sudah tahu bagaimana perwujudan nilai-nilai pancasila dalam bidang ekonomi?

Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup memang harus diwujudkan dalam semua aspek kehidupan.

Baca Juga: Perwujudan Nilai-Nilai Pancasila dalam Bidang Sosial Budaya

Nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan, dan nilai keadilan dalam pancasila bisa kita wujudkan dalam berbagai bidang.

Mulai dari bidang politik dan hukum, ekonomi, sosial budaya, hingga bidang pertahanan dan keamanan.

Berikut ini adalah penjelasan tentang perwujudan nilai-nilai pancasila dalam bidang ekonomi. Yuk, simak!

Perwujudan Nilai-Nilai Pancasila dalam Bidang Ekonomi

Sistem perekonomian di Indonesia harus dikembangkan dengan sistem ekonomi yang didasari oleh nilai-nilai Pancasila.

Landasan penerapan sistem ekonomi yang berdasarkan nilai-nilai Pancasila ditegaskan dalam UUD Negara Republik Indonesia Tahun1945 Pasal 33, yang menyatakan beberapa hal berikut: