Ciri-Ciri Tanaman yang Diserang Ulat dan Cara Mengatasinya, Coba Periksa Tanamanmu

By Iveta Rahmalia, Rabu, 6 Oktober 2021 | 16:45 WIB
Tanaman bisa mati diserang hama ulat. Karena itu, kita perlu mengetahui ciri-ciri tanaman yang diserang ulat dan mengatasinya segera. (Public Domain)

Ketika ulat memakan bakteri ini, maka pencernaannya akan terganggu dan ia akan berhenti makan kemudian mati.

BT ini termasuk insektisida organik yang bisa kita temukan di toko-toko online. Menurut The Spruce, pestisida ini aman untuk manusia dan hewan peliharaan seperti anjing dan kucing. 4. Basmi dengan Larutan Sabun

Cara organik lain untuk membasmi ulat adalah dengan membuat campuran sabun dengan air kemudian masukkan ke botol semprot.

Semprot daun-daun tanaman yang dimakan ulat dengan larutan ini, kemudian taburi daun dengan bubuk cabai.

Baca Juga: Waspada Bisa Sebabkan Alergi! Ini 5 Tanaman Hias yang Harus Dihindari

Cairan sabun akan menyingkirkan ulat, sedangkan bubuk cabai akan mengusir ulat lain menjauh pergi.

Ulangi cara ini beberapa hari sekali. Untuk mengusir ulat, memang ada dua metode. Jika kamu takut ulat, maka usir ulat dengan metode non manual atau dengan menyemprot tanaman menggunakan pestisida alami.(Penulis: Iveta R., Inten Esti Pratiwi)

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.