Mengenal Lebih Dekat Flora dan Fauna Indonesia Bagian Tengah, Lengkap dengan Ciri dan Contohnya

By Amirul Nisa, Jumat, 22 Oktober 2021 | 14:25 WIB
Komodo hewan endemik khas wilayah peralihan. (pixabay)

3. Burung Khas

Wilayah peralihan ini juga memiliki banyak jenis burung khas.

Bahkan sebagian besar burung yang ada di wilayah peralihan adalah jenis burung endemik.

Contoh Fauna Indonesia Bagian Tengah

1. Komodo

Hewan endemik yang ada di Indonesia salah satunya adalah komodo.

Komodo adalah reptil yang memiliki bentuk seperti biawak dengan ukuran lebih besar.

Hewan ini hanya bisa ditemuan di Pulau Komodo yang berada di Nusa Tenggara Timur.

Kini hewan ini nyaris terancam punah dan keberadaannya dilindungi oleh pemerintah.

2. Burung Maleo

Burung maleo adalah salah satu fauna endemik yang ada di Indonesia.

Hewan ini hanya bisa ditemukan di wilayah Sulawesi.

Untuk menemukan burung ini, perlu berkunjung ke wilayah dataran rendah di Sulawesi seperti Grontalo dan Sulawesi Tengah.

Baca Juga: Contoh, Ciri-Ciri, dan Pengertian Flora Fauna Tipe Australis

3. Anoa

Anoa adalah salah satu hewan khas yang hidup di wilayah Sulawesi Tenggara.

Hewan dengan nama latin Bubalus ini merupakan spesies dari lembu kecil.

Indonesia adalah negara yang memiliki spesies anoa terbanyak.

Nah, itu tadi ragam flora dan fauna khas wilayah peralihan.

Di wilayah peralihan ini ada banyak sekali hewan endemik yang kini statusnya dilindungi pemerintah.

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.