Bantuan Kuota Internet Gratis Bulan November Cair Hari Ini, Cek dengan Cara Ini, yuk!

By Grace Eirin, Kamis, 11 November 2021 | 18:05 WIB
Kuota gratis dari Kemdikbud cair hari ini, begini cara mengeceknya. (Unsplash/freestocks)

2. Indosat: Melalui aplikasi myIM3 atau dengan menghubungi nomor USSD *123*075# lalu pilih nomor satu.

3. Tri: Dengan menghubungi nomor USSD *123*10*3# atau lewat aplikasi Bima+

4. XL dan Axis: Melalui nomor *123# lalu pilih info atau lewat aplikasi aplikasi myXL dan AxisNet.

Besaran Bantuan Kuota Internet

Terdapat perbedaan besaran kuota yang didapatkan, tergantung jenjang pendidikan yang ditempuh. 

Berikut penjelasan rincinya. 

Baca Juga: Hari Diabetes Sedunia Diperingati Setiap 14 November, Ini Fakta-Fakta Tentang Penyakit Diabetes

1. Siswa PAUD: 7 GB/bulan

2. Siswa SD, SMP, SMA: 10 GB/bulan

3. Pendidik PAUD, SD, SMP, SMA: 12 GB/bulan

4. Mahasiswa dan dosen: 15 GB/bulan

Setiap ponsel bisa mendapatkan paling banyak tiga bantuan kuota internet, dengan ID penerima bantuan yang berbeda.