Jangan Sampai Terlambat, Nanti Cepat Mati! Ini 5 Tanda Tanaman Hias Kelebihan Air

By Thea Arnaiz, Jumat, 26 November 2021 | 14:00 WIB
Cari tahu tanda-tanda tanaman hias yang kelebihan air. (Foto oleh Karolina Grabowska dari Pexels)

Namun, kalau daun tanaman hias bintik coklatnya terletak di pinggiran daun, berarti tanaman hias tersebut kekurangan air, bukan kelebihan air.

5. Didatangi Hama

Penyirapan yang berlebihan juga bisa menarik hama untuk mendatangi tanaman hiasmu, lo!

Karena, hama serangga menyukai media tanam yang lembab. Tentu saja ini menimbulkan kerugian dan menyebabkan kerusakan akar dan akhirnya tanaman mati.

Baca Juga: 7 Warna Cat Luar Rumah yang Sejuk Dipandang Mata, Pernah Coba?

Oleh karena itu, periksa media tanamnya. Apakah terlalu basah atau tidak. Untuk menghindari hama, teman-teman bisa menyemprotkan insektisida dan peptisida secara rutin.

Nah, itulah tanda-tanda tanaman hiasmu kelebihan air. Perhatikan lagi jumlah penyiraman dan sesuaikan kebutuhan air dengan jenis tanaman hias.

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan komputer dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar komputer ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia