Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD Tema 7, Apa Tanda Tempo Lagu Daerah Gundul-Gundul Pacul?

By Thea Arnaiz, Rabu, 1 Desember 2021 | 09:30 WIB
Kunci jawaban materi kelas 6 SD tema 7, apa tanda tempo yang dipakai dalam lagu daerah Gundul-gundul Pacul (pexels)

Apa nada dasar yang digunakan pada lagu tersebut? 

Jawaban: Nada dasar yang digunakan adalah Do=C. 

Apa tanda tempo yang digunakan pada lagu tersebut? 

Jawaban: Tanda tempo yang digunakan adalah Moderato. 

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 3 SD Tema 4, Sebutkan 5 Cara Beristirahat yang Bisa Dilakukan

Apa arti tanda tempo tersebut? 

Jawaban: Arti tanda tempo tersebut adalah lagu Gundul-gundul pacul dinyanyikan dengan tempo sedang. 

Nah, itulah jawabannya. Jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah. 

(Sumber: Buku Siswa Kelas 6 SD Tema 7, Kepemimpinan Edisi Revisi 2018) 

Tonton video ini, yuk!

 

---- 

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.