Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Menggali Informasi Melalui Wawancara

By Amirul Nisa, Rabu, 1 Desember 2021 | 13:00 WIB
Contoh soal dan penjelasan tentang wawancara. (freepik)

Bobo.id - Teman-teman pasti pernah melihat tayangan wawancara yang biasanya ada di saluran berita.

Tapi apakah teman-teman pernah melakukan wawancara?

Wawancara biasa dilakukan untuk mendapatkan informasi tertentu.

Baca Juga: Mengenal Beragam Kata Tanya dan Contohnya, Materi Bahasa Indonesia Kelas 3 SD

Kali ini akan ada lima contoh soal tentang wawancara.

Dari contoh soal ini, teman-teman bisa belajar tentang wawancara lebih dalam.

Yuk, simak soal dan pembahasan tentang wawancara di bawah ini!

1. Apakah yang dimaksud dengan wawancara?

Pembahasan:

Wawancara adalah percakapan antara dua orang atau lebih dan berlangsung antara narasumber dan pewawancara.