Sebuah Asteroid Berdiameter 330 Meter Akan Terbang Lintasi Bumi pada 11 Desember 2021

By Niken Bestari, Kamis, 2 Desember 2021 | 17:45 WIB
Tanggal 11 Desember 2021, sebuah asteroid akan terbang melintasi Bumi. (Pixabay)

Baca Juga: Sering Terdengar, Apa Sebenarnya Perbedaan antara Alam Semesta, Tata Surya, dan Galaksi?

Asteroid 4660 Nereus dilaporkan akan ‘menyapa’ Bumi kembali pada tanggal 14 Februari 2060 kelak.

Meskipun asteroid tidak menimbulkan ancaman serius bagi Bumi, lintasan asteroid yang terlalu dekat dengan Bumi bisa berisiko berdampak pada cuaca hingga jaringan elektronik.

Oleh karena itu, NASA selalu memantau perjalanan Asteroid 4660 Nereus hingga dia selesai melintasi Bumi.

Semoga saja tidak terjadi apa-apa, ya!

 

Jangan lupa tonton video berikut, ya.

 

---- Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.