Tanaman Hias Sering Dirusak Ayam? Jangan Tunda Lagi, Lakukan 4 Cara Ini untuk Mencegahnya

By Thea Arnaiz, Sabtu, 18 Desember 2021 | 17:26 WIB
Jangan lagi biarkan ayam merusak tanaman hias, lakukan tips berikut ini. (Foto oleh Olya Kobruseva dari Pexels)

Teman-teman bisa menggunakan berbagai jenis kulit jeruk, seperti jeruk nipis, lemon, dan lain-lain. 

4. Menggunakan Kawat Ayam 

Tips terakhir yang bisa teman coba adalah dengan menggunakan kawat ayam. Teman-teman bisa menggunakan kawat tanaman yang dipasang di sekeliling tanaman hias.

Dengan cara ini, ayam tidak bisa menjangkau tanaman hias dan tidak akan merusaknya. Apalagi kawat tanaman lebih awet dan tahan lama.

Baca Juga: BERITA POPULER: Cara Merawat Tanaman Venus Flytraps hingga Cara Ampuh Usir Semut dari Stoples Gula

Jadi, teman-teman pun tidak perlu khawatir lagi ayam merusak tanaman jika kita memasang kawat ini. 

Nah, itulah keempat cara yang bisa teman coba untuk mencegah ayam merusak tanaman hias kesayangan. Mulai dari menggunakan air sampai menggunakan kawat ayam.

(Penulis: Lolita Valda Claudia)

Tonton video ini, yuk! 

 

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.