3. Bercermin
Selain menggunakan ponsel dan menonton televisi, ada hal lain yang dipercaya oleh masyarakat tidak boleh dilakukan, yaitu bercermin.
Bercermin di rumah maupun di luar rumah saat hujan dan petir dipercaya bisa membahayakan diri sendiri karena bisa membuat kita tersambar petir.
Ternyata, hal ini hanyalah mitos. Bercermin di dalam rumah boleh saja dilakukan meski sedang ada petir.
Itu karena kaca bukanlah penghantar energi petir sehingga kita tidak akan tersambar petir.
(Penulis: Iveta R., Ellyvon Pranita)
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.