Rantai Makanan pada Ekosistem Sawah, Cari Jawaban Soal Kelas 5 SD Tema 5

By Niken Bestari, Kamis, 13 Januari 2022 | 19:15 WIB
Contoh rantai makanan pada ekosistem sawah. (Pixabay.com)

Konsumen III sampai IV merupakan pemakan konsumen sebelumnya, misalnya ular sawah yang memakan katak

Sedangkan pengurai merupakan konsumen akhir yang menguraikan senyawa organisme yang telah mati.

Organisme pengurai dalam ekosistem sawah contohnya adalah bakteri, jamur, dan berbagai jenis cacing.

Ketika ular mati, maka tubuhnya akan diuraikan oleh pengurai, misalnya cacing sawah.

Jadi, contoh rantai makanan pada ekosistem sawah adalah: Padi - Belalang - Katak - Ular - Cacing Sawah.

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.