Contoh Dialog Bahasa Inggris di Perpustakaan, Materi Bahasa Inggris SD

By Niken Bestari, Jumat, 14 Januari 2022 | 11:00 WIB
Contoh dialog Bahasa Inggris saat di perpustakaan. (Pixabay.com)

Bobo.id - Dalam materi Bahasa Inggris Sekolah Dasar, teman-teman akan belajar mengenai banyak kosakata.

Mempelajari kosakata baru akan membuat teman-teman lebih mudah mempelajari materi Bahasa Inggris setelahnya.

Materi Bahasa Inggris Sekolah Dasar banyak diisi dengan menghafal contoh kosakata baru dan latihan membuat dialog dengan tema tertentu.

Latihan Bahasa Inggris ini membantu teman-teman untuk semakin cakap menguasai materi Bahasa Inggris dasar.

Sebab, materi Bahasa Inggris Sekolah Dasar memang mengharuskan teman-teman untuk banyak latihan membaca (reading), berbicara (speaking), dan mendengar (listening).

Yuk, kita cermati contoh dialog Bahasa Inggris di perpustakaan di bawah ini.

Setelah itu kita akan pelajari kosakata baru bersama-sama.

English Dialogue in The Library (Percakapan Bahasa Inggris di Perpustakaan)

Dialogue I

Baca Juga: Contoh Dialog Bahasa Inggris: Preposition of Time dan Penjelasan Lengkapnya

A: Good morning. (Selamat pagi.)

LibrarianHi, how may I help you? (Hai, apa yang bisa saya bantu?)

A: I was looking for a book but I cannot find it. (Saya sedang mencari buku tapi saya tidak bisa menemukannya.)

Librarian: Have you checked the database? (Sudahkah kau mengecek di pangkalan data?)

A: I did. The book is available. But, it was not on the shelf. (Sudah. Buku masih tersedia, tapi tidak ada di rak)

LibrarianLet me help you to find the book. What is the book title and book author? (Biarkan saya membantumu untuk menemukan buku itu.)

A: The book's title is 'Fairytale' by Hans Christian Andersen with red cover (Judul bukunya adalah 'Dongeng' karya Hans Christian Andersen dengan sampul merah.)

Librarian: Okay, follow me. I know where the copies of that book. Those are right there. (Oke, ikuti aku. Aku tahu di mana salinan dari buku itu. (Salinan) itu ada di sana).

Kosakata Penting:

Baca Juga: Contoh Dialog Bahasa Inggris: Expression to Start a Conversation

- Librarian: Penjaga perpustakaan

- Database: Pangkalan data

- Shelf: Rak

- Book title: Judul buku

- Book author: Penulis buku (yang memiliki hak atas penerbitan buku)

- Fairytale: Dongeng

- Book cover: Sampul buku

Dialogue II

A: Hi. (Hai)

Baca Juga: Contoh Dialog Bahasa Inggris: Meal Time, Lengkap dengan Artinya

LibrarianHi, how are you doing? (Hai, apa kabar?)

A: I’m great, thanks for asking. (Saya baik, terima kasih sudah bertanya.)

LibrarianSo, what may I do for you? (Jadi, apa ada yang bisa saya bantu?)

A: I want to sign up as library member. (Saya mendaftar menjadi anggota perpustakaan.)

Librarian: Great! I need you to fill this form. (Hebat! Saya butuh kamu untuk memenuhi formulir ini.)

A: What is the benefit I get of becoming a library member? (Keuntungan apa yang saya dapatkan saat menjadi anggota perpustakaan?)

LibrarianYou will get special ID number. You can track thousands books, journals, and articles by using your member ID in our library computers. (Kamu akan mendapat nomor ID khusus. Kamu bisa melacak ribuan buku, jurnal, dan artikel menggunakan nomor ID in komputer perpustakaan.)

A: Thank you so much. I have trouble finding books about children healthcare. I hope I can find the books here easily. (Terima kasih banyak. Saya memiliki masalah menemukan buku tentang perawatan kesehatan anak-anak. Saya harap saya bisa menemukan buku tersebut disini dengan mudah.)

LibrarianDon't worry. You are in good hands! (Jangan khawatir, kamu berada di tempat yang tepat.)

Baca Juga: Contoh Dialog Bahasa Inggris Menggunakan Noun, Lengkap dengan Artinya

Kosakata Penting:

Sign up: Mendaftar

- Form: Formulir

- Library member: Anggota perpustakaan

- Track: Melacak

- Children healthcare: Perawatan kesehatan anak-anak

- Trouble: Masalah

- You are in good hands: (kata kiasan Bahasa Inggris) Kamu berada di tempat yang tepat.

Itulah contoh dialog Bahasa Inggris dalam Perpustakaan.

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.