Jangan Lakukan Lagi, Ini 3 Kesalahan yang Sering Terjadi saat Bersihkan Kamar Mandi

By Amirul Nisa, Minggu, 23 Januari 2022 | 18:45 WIB
Tiga kesalahan saat membersihkan kamar mandi. (Pixabay)

Dinding kamar mandi sering terkena cipratan sampo atau sabun sehingga mudah berkerak.

2. Bersihkan Kaca dan Cermin

Banyak orang sering memberikan pembatas kamar mandi dengan kaca dan juga meletakan cermin.

Baca Juga: Pantas Cacing Bersarang di Kamar Mandi, 4 Hal Ini yang Jadi Penyebab Utamanya, Salah Satunya Sumber Air

Dua benda itu bisa dengan mudah berkerak karena cipratan air atau sabun dan sampo.

Karena itu besihkan noda dengan rutin mengelap setiap seminggu sekali atau lebih.

3. Bersihkan Sisa Sabun

Pada banyak area seperti lantai dinding atau tempat meletakan sabun bisa meninggalkan noda.

Lakukan pembersihan sisa sabun pada berbagai area di kamar mandi agar tidak licin.

Untuk membersihkan sisa sabun sebaiknya lakukan sesering mungkin sehingga tidak menjadi kerak yang terlalu tebal.

4. Celah Lantai

Lalu terakhir, perhatikan juga celah pada lantai kamar mandi dan pastikan tidak ada lumut yang tersisa.

Celah kecil itu memiliki potensi menjadi sarang bagi bakteri berkembang biak.

Baca Juga: Ternyata Tidak Sulit, Ini 3 Langkah Mudah Hilangkan Jamur Membandel di Kamar Mandi

Jadi pastikan sikat secara berulang hingga semua bagian bersih.

Nah, itu tadi tiga kesalahan dan cara membersihkan kamar mandi yang benar.

(Penulis : Abdul Haris Maulana/Amirul Nisa)

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.